Biodata Penulis

Banjarmasin, Banjarmasin/ Kalimantan Selatan, Indonesia
Saya Auni Aulia Muftiany kelahiran Banjarmasin pada tanggal 5 Juni 1994, sekarang saya melanjutkan study saya di Universitas Muhammadiyah Malang sebagai Mahasiswa Alih jenjang. ^_^

Kamis, 13 Oktober 2016

Deskripsi Rumah Sakit UMM dan Mesjid KH. M. Bedjo Darmoleksono

RS. UMM
Ini foto saya di depan RS UMM
Rumah Sakit UMM ini dibangun pada tahun 2009 dan diresmikan pada tanggal 17 Agustus 2013 bertepatan dengan hari kemerdekaan Republik Indonesia yang ke - 68. Rumah Sakit ini merupakan sarana penunjang pendidikan dan merupakan salah satu profit center dari Universitas Muhammadiyah Malang. Lokasi Rumah Sakit ini tidak jauh dari Kampus III UMM di sebelah timur terminal Landung Sari.

Mesjid KH M. Bedjo Darmoleksono 


Mesjid yang berada di dalam lingkungan Rumah Sakit UMM ini cukup unik sehingga menarik perhatian saya untuk berfoto di depan mesjid ini. arsiktektur yang unik membuatnya punya nilai tersendiri. dan mesjid ini mempunyai sejarah tersendiri. dengan bernuansa Tiongkok ini di bangun oleh Universitas Muhammadiyah Malang dan sesuai dengan namanya yang diambil oleh salah satu pelopor Muhammadiyah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar